Monday, January 27, 2020

Cara Mengaktifkan Fitur Spell Checking Di Google Chrome, Solusi Untuk Yang Suka Typo

Hasil gambar untuk chrome

Fitur Spell checking adalah fitur yang berguna untuk mengecek tulisan. Fitur ini biasanya ada pada aplikasi Office seperti Microsoft Office dan LibreOffice. Tapi tidak hanya pada aplikasi office saja, di Google Chrome kalian dapat menemukan fitur ini, sangat membantu ketika kalian ingin menulis di blog atau yang lainnya. Untuk cara mengaktifkan fitur ini cukup mudah, 
Buka menu setting yang ada pada google chrome, klik titik tiga yang ada pada sebelah pojok kanan atas, lalu pilih setting,
Pilih Advance, kemudian Language dan aktifkan Basic Spell Check lalu pilih bahasa yang akan kalian gunakan pada saat menulis nanti


Setelah mengaktifkan fitur ini, tulisan yang mungkin typo akan ada tanda garis merah di bawahnya, seperti contoh berikut, 

Dengan fitur ini, saya sangat terbantu, tulisan yang sebelumnya banyak yang typo, tapi di blog kemarin tidak ada sama sekali dan dapat pujian dari pak boss.

0 Comments:

Post a Comment